Program Studi Akuntansi Syariah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura dengan bangga menggelar Momen Keakraban Keluarga Akuntansi (MOKA) II, yang menjadi salah satu acara penting bagi mahasiswa baru dan seluruh panitia. Acara ini diharapkan dapat menciptakan kenangan tak terlupakan dan menjadi fondasi bagi kebersamaan di tengah keberagaman. Dalam sambutannya, Ketua...
Pamekasan - Himpunan Mahasiswa Program Studi Akuntansi Syariah Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura sukses menyelenggarakan Olimpiade Akuntansi tingkat Madura pada tanggal 28 Agustus 2024. Olimpiade ini merupakan bagian dari rangkaian Sharia Accounting Event Days (SACVEDS) yang merupakan agenda tahunan HMPS Akuntansi Syariah IAIN Madura. Kegiatan olimpiade ini bertujuan untuk...
Pemilihan Putra Putri Akuntansi Syariah di IAIN Madura Mencetak Generasi Unggul Pamekasan, 03 Desember 2023 - HMPS Akuntansi Syariah menggelar Putra Putri Akuntansi Syariah 2023 (PPAS’23), sebuah ajang pemilihan yang menyoroti bakat, kecerdasan, prestasi, dan potensi generasi penerus di bidang Akuntansi Syariah. Bertempat di kampus IAIN Madura, acara ini berlangsung dari...
Assalamualaikum Warahmatullah Wabarakatuh Halo AKUNTAN MUDA! Pemilihan Putra Putri Akuntansi Syariah 2023 kini kembali hadir. Persiapkan diri kalian untuk menjadi The Next Generation of Putra-Putri Akuntansi Syariah IAIN Madura. Ikuti rangkaian pemilihan Putra-Putri Akuntansi Syariah IAIN Madura dan daftarkan diri kalian sekarang juga! ARE YOU READY TO BE THE NEXT? COME...
Pantai Jumiang, 01/10/2023 - HMPS Akuntansi Syariah menyelenggarakan acara Makrab Akbar bernama MOKA 1 (Momen Keakraban) dengan tema "ON DAY TO BRING IT ALL TOGETHER (Satu Hari Untuk Menyatukan Semuanya)." Acara yang berlangsung mulai 03 September hingga 01 Oktober 2023 ini bertempat di Pantai Jumiang. MOKA 1 menghadirkan konsep Semi...